Pada hari Sabtu, 26 Agustus 2023, SMK Negeri 1 Slawi mengirimkan perwakilannya dalam kegiatan karnaval untuk memeriahkan HUT ke 78 RI Tahun 2023. Kontingen SMKN 1 Slawi terdiri dari Pasukan Pramuka, Paskibra, PMR, PKS, Karate, Pencak silat dan 19 ekstra lainnya yang ada di SMK Negeri 1 Slawi, tidak lupa juga perwakilan jurusan yang ada di SMKN 1 Slawi yaitu TJKT, PPLG, BP, AKL, MPLB dan PM. Dimulai dari GOR Trisanja Slawi kemudian ke a…