Informasi kegiatan berikutnya dalam rangka HUT ke 54 SMK Negeri 1 Slawi yaitu Alumni Talks “Motivation Sharing”, diisi oleh alumni alumni SMKN 1 Slawi sebagai narasumber yang sangat inspiratif.

Dilaksanakan pada hari Sabtu, 2 Januari 2021 dan dimulai pada pukul : 08.00 sd 10.00 Wib . Bisa disaksikan secara online live streaming pada Facebook Fan Pages :

HUMAS SMKN 1 SLAWI

http:// https://www.facebook.com/SMKN1SLAWIHUMAS


By admin

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *