Pada hari Selasa, 13 Agustus 2019, MGMP TKJ Kab Tegal mengadakan pertemuan rutin MGMP TKJ Kab Tegal. Kegiatan pertemuan ini bertempat di Aula SMK Negeri 1 Slawi. Pertemuan ini juga dihadiri beliau bapak Kepala Sekolah SMK Negeri 1 Slawi yaitu Drs. Sufian, M.Eng dan juga oleh Ketua MGMP TKJ Kab Tegal yang juga dari jurusan TKJ SMK Negeri 1 Slawi. Dalam pertemuan ini membahas mengenai MGMP Prov Jateng serta persiapan mengenai LKS Tingkat Kabupaten.
Foto kegiatan bisa dilihat secara lebih lengkap di :
https://www.facebook.com/354196178621778/posts/381885265852869/